Mother Culture Workshop : Kerja Spiritual Orangtua Adalah Melawan Entropi

IMG-20190420-WA0022.jpg

 

Sabtu lalu saya hadir pada sesi workshop Mother Culture bersama Mba Ellen Kristi, Pendiri Charlotte Mason Indonesia.  Pada sesi workshop kali ini, saya merasa dipreteli, diajak naik mesin waktu untuk melihat ke masa lalu dan masa depan. Baru awal pembukaan saja, Mba Ellen sudah bertanya , “Apa sih kerja orangtua itu?” “Kerja spiritual” jawab beliau. Dalam konsep pendidikan CM, ada tiga fondasi untuk membangun pendidikan karakter anak, yaitu atmosfer, disiplin dan living ideas. Pada sesi Mother Culture ini tentu saja yang dibahas adalah atmosfer, bagaimana menciptakan atmosfer yang sehat dalam keluarga ?.

Continue reading “Mother Culture Workshop : Kerja Spiritual Orangtua Adalah Melawan Entropi”

Advertisement